Public Speaking 101: Buka Mulut, Buka Peluang!
Saya masih ingat betul pertama kali harus berbicara di depan umum. Waktu itu saya diminta mewakili kelompok presentasi di kampus. Tangan saya gemetar, suara serak, dan jantung rasanya mau loncat keluar. Tapi setelah selesai, saya sadar—walaupun deg-degan, saya juga merasakan kepuasan luar biasa. Sejak hari itu, saya tahu bahwa public speaking adalah keterampilan yang sangat […]
Public Speaking 101: Buka Mulut, Buka Peluang! Read More »